Resep Nugget Ayam Sayur - Dapur Umami
Nugget Ayam Sayur

Resep Nugget Ayam Sayur

Waktu Memasak 45 menit
15 Porsi
Kalori

105 Kkal

protein

karbo

lemak

serat

Kali ini, bikin nugget ayam sendiri yuk, Ma! Spesialnya dari berkreasi sendiri, Mama bisa tambahkan campuran sayur seperti wortel dan daun bawang. Proteinnya dapat, vitaminnya juga dapat.


Miliki resep-resep lainnya dari Kreasi Sarapan Ayam untuk Meningkatkan Nafsu Makan Anak. Untuk si Kecil tersayang, apa sih yang ngga, ya, Ma?

Bahan-bahan

- 300 gr Daging ayam giling
- 2 btr Telur (1 untuk pelapis)
- 1 btg Wortel
- 1 btg Daun bawang
- 1 bks Masako® Rasa Ayam 11 gr
- 100 gr Tepung roti kasar (5 sdm untuk pelapis)
- 1 L Minyak goreng
Pelengkap: Saus sambal

Cara memasak

Langkah 1

Potong potong wortel dan daun bawang.

Langkah 2

Campur daging ayam, daun bawang, wortel, telur, tepung roti, dan Masako® Rasa Ayam. Aduk rata.

Langkah 3

Bagi adonan menjadi 15, bulatkan dan pipihkan.

Langkah 4

Celupkan adonan ke telur lalu tepung roti, goreng dengan api sedang hingga kuning keemasan, angkat, tiriskan, dan sajikan.

Beli Produk

Inspirasi Menu Lainnya untuk
Capai Gizi Seimbang

  • Calamari Ring ala AJI-NO-MOTO®

    4.85
    535.9 Kkal
  • Nasi Goreng Gila ala Sajiku®

    4.95
    679.8 Kkal
  • Tumis Brokoli Wortel Jamur Champignon

    4.95
    143 Kkal
  • Rolade Tempe ala AJI-NO-MOTO®

    4.85
    97 Kkal
  • Sate Tuna ala AJI-NO-MOTO®

    5.00
    125 Kkal
  • Nasi Goreng Kencur Bakso Ikan ala

    4.90
    608.5 Kkal
  • Chicken Nanban ala Sajiku®

    4.90
    639.4 Kkal
  • Tumis Sawi Putih Daging Ayam ala

    4.85
    201.9 Kkal