Resep nasi liwet masako

nasi liwet masako

nasi liwet masako
4
durasi masak 30 Menit
porsi 4 Porsi
Under Review
kalori
Kalori

2.5 Kkal

protein
Protein

2.5 gram

karbo
Karbo

2.5 gram

lemak
Lemak

2.5 gram

serat
Serat

2.5 gram

Kandungan tiap satu porsi

Tentang Masakan

nasi liwet gurih khas sunda

Bahan-Bahan
beras 1 liter
bawang merah 4 siung
cabe merah 2 buah
cabe rawit 4 buah
daun salam 2 lembar
sereh 2 batang
minyak sayur 4 sendok makan
masako ayam 2 bungkus
Cara Membuat
1
Langkah 1/5

iris bawang, cabe merah dan cabe rawit

2
Langkah 2/5

cuci beras hingga bersih, lalu masukan kedalam penanak nasi beri air secukupnya seperti memasak nasi pada umumnya

3
Langkah 3/5

tambahkan irisan bawang , cabe, daun salam, sereh, masako ayam dan minyak sayur

4
Langkah 4/5

masak sekitar 30 menit, angkat sajikan tambahkan dengan teri dan ayam atau tahu tempe

5
Langkah 5/5

Sudah Mencoba

Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!

Tulis Jurnal Umami

Tantang resep ini

Ajak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.

Challenge Recook

Beli Produk di Resep Ini