Tempe Saus Lada Hitam

Tumis Kangkung, masak sat set.
Bahan Utama
1 ikat kangkung. |
Bumbu
2 siung bawang putih. |
4 siung bawang merah. |
1 buah cabai merah besar. |
1 sdm Saori® |
50 ml air |
Secukupnya garam, gula dan lada bubuk. |
Siangi kangkung kemudian cuci bersih.
Siapkan bumbu. Cuci bersih bawang merah, bawang putih dan cabai merah besar. Iris tipis atau cincang kasar bawang merah dan bawang putih. Buang biji cabai merah besar, iris serong.
Panaskan minyak dalam wajan. Tumis bawang merah, bawang putih dan cabai merah besar hingga harum.
Masukkan kangkung. Tambahkan air. Masukkan saori®, gula, garam dan lada bubuk. Aduk rata. Koreksi rasa. Masak hingga kangkung layu.
Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!
Tulis Jurnal UmamiAjak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.
Challenge Recook