Resep Tumis Daun Bunga Pepaya

Tumis Daun Bunga Pepaya

Tumis Daun Bunga Pepaya
4.85
durasi masak 15 Menit
porsi 1 Porsi

Tentang Masakan

Banyak yang tidak tahu bila rasa pahit yang didapat dari kembang dan daun pepaya justru menaikkan selera makan. Selain itu rasa pahitnya sangat berguna bagi kesehatan tubuh sepeti menetralkan gula darah dalam tubuh. Recook resep Dapur Umami, untuk masakanku kubuat kering tidak berkuah

Bahan-Bahan
1 ikat daun pepaya
200 gr kembang pepaya
3 siung bawang merah
2 siung bawang putih
5 rawit
1 bks SAORI® Saus Tiram
3 sdm minyak goreng
50 ml air
Cara Membuat
1
Langkah 1/5

Rebus bunga pepaya dengan garam selama 15 menit, tiriskan. Rebus daun pepaya dengan air garam selama 10 menit, bilas dengan air dingin.

2
Langkah 2/5

Potong daun pepaya, Iris cabai rawit, bawang merah, bawang putih, sisihkan.

3
Langkah 3/5

Panaskan minyak goreng, masukkan bawang merah, bawang putih, cabai merah, aduk hingga harum.

4
Langkah 4/5

Tambahkan air, bunga pepaya, daun pepaya dan SAORI® Saus Tiram, aduk rata.

5
Langkah 5/5

Masak hingga matang, angkat, sajikan.

Sudah Mencoba

Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!

Tulis Jurnal Umami

Tantang resep ini

Ajak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.

Challenge Recook
Jurnal Umami

Fitur untuk berbagi dan bertukar informasi secara interaktif antar member Dapur Umami

Tanya NutriExpert

Manfaatkan konsultasi gratis seputar kesehatan dengan Nutritionist Terpercaya

Umami Coins

Tingkatkan Aktivitas Dan Kumpulkan Umami Coins Untuk Ditukarkan Dengan Hadiah Menarik.