Resep Rice Pepper Salad Gyoza

Rice Pepper Salad Gyoza

Rice Pepper Salad Gyoza
Teruji Umami
4.95
durasi masak 15 Menit
porsi 2 Porsi
kalori
Kalori

322.0 Kkal

protein
Protein

7.5 gram

karbo
Karbo

66.0 gram

lemak
Lemak

2.0 gram

serat
Serat

3.0 gram

Kandungan tiap satu porsi

Tentang Masakan

Bosan dengan gyoza tradisional dan mau coba twist yang sehat dan segar untuk menu khas Jepang ini? Coba recook Rice Paper Salad Gyoza, yuk! Untuk yang lagi cari cara menambahkan lebih banyak asupan sayuran dalam menu harian, paduan unik dari citarasa ringan dan segar ala salad dengan gurihnya gyoza layak buat dicoba. 


Masaknya pun mudah dan fun, loh. Yuk, coba recook sekarang! 

Bahan-Bahan
Gyoza : 5 pcs
Bihun : 60 g
Lettuce : 45 g
Daun Bawang : 15 g
Madu : 10 g
Sauce Sweet Chili : 30 g
Rice Paper : 4 pcs
Cara Membuat
1
Langkah 1/6

Masak Gyoza dengan metode Japanese pan-fried. Lalu potong menjadi 2 bagian, sisihkan.

2
Langkah 2/6

Potong memanjang daun bawang dengan ukuran 8 cm dan potong kecil-kecil lettuce

3
Langkah 3/6

Siram rice paper dengan air, lalu letakkan Gyoza, lettuce dan daun bawang diatasnya.

4
Langkah 4/6

Gulung rice paper dan potong 4.

5
Langkah 5/6

Sajikan dengan sauce sweet chili.

6
Langkah 6/6

Hidangkan dan nikmati.

Sudah Mencoba

Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!

Tulis Jurnal Umami

Tantang resep ini

Ajak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.

Challenge Recook

Beli Produk di Resep Ini

AJINOMOTO® GYOZA
AJINOMOTO® GYOZA
Beli Sekarang
Jurnal Umami

Fitur untuk berbagi dan bertukar informasi secara interaktif antar member Dapur Umami

Tanya NutriExpert

Manfaatkan konsultasi gratis seputar kesehatan dengan Nutritionist Terpercaya

Umami Coins

Tingkatkan Aktivitas Dan Kumpulkan Umami Coins Untuk Ditukarkan Dengan Hadiah Menarik.