Resep Orek Tempe Cabe Kelor

Orek Tempe Cabe Kelor

Orek Tempe Cabe Kelor
5
durasi masak 1 Menit
porsi 1 Porsi
Under Review

Tentang Masakan

Orek tempe merupakan makanan khas Indonesia, tepatnya hidangan tanah Jawa yang terbuat dari tempe yang dipotong baik dadu maupun diiris batang dan dimasak dengan bumbu khas yakni gula jawa dan asam jawa. Orek tempe umummnya terbagi menjadi dua variasi, yaitu orek tempe kering dan orek tempe basah.

Bahan-Bahan
Secukupnya tempe, potong korek api
3-4 bamer & baput iris
3-4 sdm kecap manis/ secukupnya
Cara Membuat
1
Langkah 1/1

Panaskan wajan, beri minyak goreng, panaskan Masukan tempe, gunakan api besar, sesekali diaduk agar matang rata Setelah kecoklatan, angkat, tiriskan, sisihkan Sisakan minyak untuk menumis, Panaskan Masukan cabe dan bawang, gunaka api sedang sebentar, tumis sampai harum dan keemasan Kecilkan api Masukan air Masukan kecap Tabur garam Masukan tempe goreng, aduk rata Masukan daun kelor, aduk sampai layu Matikan api Siap disajikan

Sudah Mencoba

Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!

Tulis Jurnal Umami

Tantang resep ini

Ajak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.

Challenge Recook
Jurnal Umami

Fitur untuk berbagi dan bertukar informasi secara interaktif antar member Dapur Umami

Tanya NutriExpert

Manfaatkan konsultasi gratis seputar kesehatan dengan Nutritionist Terpercaya

Umami Coins

Tingkatkan Aktivitas Dan Kumpulkan Umami Coins Untuk Ditukarkan Dengan Hadiah Menarik.