Resep Ayam Bakar Kelapa Serai Sajiku®

Ayam Bakar Kelapa Serai Sajiku®

Ayam Bakar Kelapa Serai Sajiku®
Teruji Umami
4.95
durasi masak 0 Menit
porsi 0 Porsi

Tentang Masakan

Bahan dasar ayam emang banyak banget kreasinya! Kali ini, Dapur Umami mau kenalin kamu sama Ayam Bakar Kelapa Serai ala Sajiku®.


Coba deh, bayangin nikmatnya ayam bakar yang agak manis tapi tetap umami, ditambah bau harum dari serainya... Hmmm, dimakan pakai nasi putih hangat dan sedikit sambal.. Duh, nikmat banget! Udah yuk, langsung recook resep ini aja! Jangan lupa upload kreasimu ke media sosial dan Jurnal Umami juga, ya!

Bahan-Bahan
1 ekor (800gr) ayam (potong 4)
1 bks Sajiku® Bumbu Ayam Goreng
300 ml Air
60 gr Gula jawa sisir
80 gr Kelapa parut sangrai
3 btg Serai (tumbuk kasar)

Bahan olesan bakar :
2 sdm Margarin
3 sdm Kecap manis
Cara Membuat
1
Langkah 1/3

Masak ayam bersama 1bks Sajiku® Bumbu Ayam Goreng, air, gula jawa, kelapa, dan Serai hingga menyusut air nya.

2
Langkah 2/3

Saring bumbu ayam, campur bumbu rempah kelapa dan serai dengan margarin dan kecap lalu aduk hingga rata

3
Langkah 3/3

Siapkan wajan , bakar ayam olesi dengan bahan bumbu oles yg sudah di campur. Bolak balik hingga merata . Angkat sajikan dengan nasi putih.

Sudah Mencoba

Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!

Tulis Jurnal Umami

Tantang resep ini

Ajak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.

Challenge Recook

Beli Produk di Resep Ini

Sajiku® Bumbu Praktis Siap Pakai
Sajiku® Bumbu Praktis Siap Pakai
Beli Sekarang
Jurnal Umami

Fitur untuk berbagi dan bertukar informasi secara interaktif antar member Dapur Umami

Tanya NutriExpert

Manfaatkan konsultasi gratis seputar kesehatan dengan Nutritionist Terpercaya

Umami Coins

Tingkatkan Aktivitas Dan Kumpulkan Umami Coins Untuk Ditukarkan Dengan Hadiah Menarik.