SOP TAHU CEKER AYAM

Olahkan simpel sat set untuk sarapan anak dan keluarga, yuk di coba juga.
Bahan Utama
2 bungkus mie kuning |
1sdm kecap manis |
1/2 sdt garam |
1sdm gula jawa |
Masako Rasa Ayam |
Bumbu Tumis
3 siung bawang putih - iris tipis |
4 siung bawang merah - iris tipis |
3 lbr daun salam |
Rebus mie kuning hinggal kenyal, tapi jangan terlalu lembek, pertahankan tekstur mie yang kenyal saat kering atau di tiriskan.
tumis bumbu timis hingga harus, gunakan api kecil agar tidak gosong.
Beri sedikit saja air untuk melarutkan bumbu, lalu masukkan garam, gula jawa, Masako rasa ayam, kecap manis.
Aduk hingga rata, lalu masukkan mie yang telah di tiriskan. Campur kembali hingga merata dan mie menjadi pulen. lalu siap di sajikan.
Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!
Tulis Jurnal UmamiAjak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.
Challenge Recook