Resep Mi YumYum® Tom Yum Udang Kuah Creamy

Mi YumYum® Tom Yum Udang Kuah Creamy

Mi YumYum® Tom Yum Udang Kuah Creamy
Teruji Umami
4.9
durasi masak 30 Menit
porsi 1 Porsi
kalori
Kalori

72.0 Kkal

protein
Protein

14.0 gram

karbo
Karbo

3.0 gram

lemak
Lemak

1.0 gram

serat
Serat

0.0 gram

Kandungan tiap satu porsi

Tentang Masakan

Tahu gak, Ma, kalau AJI-NO-MOTO® punya produk baru? Nah, Mie Instan YumYum Tom Yum Udang Kuah Creamy adalah kreasi mie baru yang tentunya punya cita rasa gurih asam ala Thailand! Ditambah dengan udang yang punya banyak kandungan vitamin seperti vitamin D, B12, E, A dan C, hidangan ini tak hanya mudah dimasak tapi juga bergizi lengkap!

 

Dapatkan referensi makan malam dengan bahan utama udang di Ide Sajian Udang Spesial Praktis untuk Makan Malam. Yuk cek sekarang!

Bahan-Bahan
Bahan pelengkap:
1 bks Mi Instan YumYum Tom Yum Udang Kuah Creamy
Udang Rebus, Jamur Rebus, Sawi dan Irisan Jeruk Nipis
360 ml Air mendidih
Cara Membuat

1
Langkah 1/7

Siapkan Mi Instan YumYum Tom Yum Udang Kuah Creamy

2
Langkah 2/7

Panaskan air hingga mendidih, masukkan mie, masak salama 2-3 menit.

3
Langkah 3/7

Tuangkan mie dan kuah ke dalam mangkuk.

4
Langkah 4/7

Masukkan bumbu Mi Instan YumYum Tom Yum Udang Kuah Creamy

5
Langkah 5/7

Lalu aduk rata

6
Langkah 6/7

Sajikan bersama bahan pelengkap.

7
Langkah 7/7

Sudah Mencoba

Bagikan pengalaman saat kamu membuat dan menyantap resep ini, dan dapatkan Umami coins!

Tulis Jurnal Umami

Tantang resep ini

Ajak teman untuk memasak resep ini dengan versi dan keunikannya sendiri.

Challenge Recook

Beli Produk di Resep Ini

Jurnal Umami

Fitur untuk berbagi dan bertukar informasi secara interaktif antar member Dapur Umami

Tanya NutriExpert

Manfaatkan konsultasi gratis seputar kesehatan dengan Nutritionist Terpercaya

Umami Coins

Tingkatkan Aktivitas Dan Kumpulkan Umami Coins Untuk Ditukarkan Dengan Hadiah Menarik.